Jelajah Kampung Warungboto
28 July, 2018
Kali ini kita akan salah satu
kampung di sebelah selatan kota Jogja. Kampung Warungboto!
Acara ini di adakan oleh Dinas
Pariwisata Kota Yogayakarta.
Dresscode : Kaos putih
Biaya : Free
Starting point : Gembiraloka zoo
Date : Sabtu, 28 Juli 2018
Pukul : 0700
Rute : Gembira loka zoo – Kaos Mblinger – Industri rumahan
kulit –Pengrajin kulit – Situs Warungboto – Gembira loka zoo
Namanya juga jelajah.. jadi jalan
kaki…
Gembira Loka Zoo
Kebun Binatang Gembira Loka
adalah kebun binatang yang berada di Yogyakarta. Berisi berbagai macam spesies
dari belahan dunia, seperti orangutan, gajah asia, simpanse, harimau, dan lain
sebagainya.
Alamat: Jl.
Kebun Raya No.2, Rejowinangun, Kotagede, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa
Yogyakarta 55171
Di sini kita di ceritakan sejarah
Kali Gajah Wong
Tiba-tiba banjir bandang datang dari arah hulu. Ki Kerti berteriak-teriak minta tolong sambil melambai-lambaikan tangannya. la hanyut dan tenggelam bersama Kyai Dwipangga ke Laut Selatan dan meninggal dunia.
Untuk mengingat kejadian
tersebut, Sultan Agung menamakan sungai itu kali Gajah Wong, karena
menghanyutkan gajah dan orang (wong). Kali ini terletak di sebelah timur
Yogyakarta.
Pesan moral dari Cerita Rakyat Jogja : Asal
Usul Kali Gajah Wong adalah jangan mengabaikan atau meremehkan kata-kata orang
lain.
Kita bisa memberi makan kelinci,
kijang, kambing, kuda poni, kedelai.
Ada wortel dan kangkung. Nanti di
kandang ada tulisan binatang tersebut makan wortel atau kangkung.
KAOS MBLINGER
Alamat : Jl.
Kebun Raya No.43, Rejowinangun, Kotagede, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa
Yogyakarta 55171
Di sini bisa beli oleh – oleh khas
Jogja khususnya kaos. Namun ada produk lain juga seperti batik, blangkon, miniature
tugu, becak, andong, dll
Harga mulai : 100K dapat 3 pcs
Rata – rata harga : Rp 80.000/pcs
Tak jauh dari kaos mblinger. Ini jalan
lebih ke kampung. Ada showroom kecil menjual kerajinan kulit seperti sepatu,
tas, dompet, sabuk.
Sudah lebih memasuki perkampungan
padat. Ada pengrajin tempe di kampung warungboto. Sayang kedelainya impor. Rasa
tempe nya enak. Satu cetakan plastic hanya Rp 3.000
Istirahat siang
Kami di jamu oleh warga dengan
makanan khas kampung yaitu pecel. Kita juga
di sambut oleh bregodo lokal
Situs Warung Boto
Pada masa kejayaan Kraton Jogja, banyak di bangun pesanggrahan - pesanggrahan yang fungsinya menjadi tempat istirahat raja dan ratu. pesanggrahan di lengkap pemandian.
situs ini di bangun tahun 1877 sewaktu Sultan HB II.
Tarian sebelum puasa yaitu
Padusan
Pas pertunjukan pas matahari di
tengah kepala…
Selepas itu masih jalan ke
Gembira Loka.. di Gembira Loka naik kereta.
Kita riang gembira….
Terimakasih Dinas Pariwisata
Yogyakarta
Kesimpulan dari saya: Nilai
jualnya masih kurang jadi kampung wisata masih harus di kembangkan untuk
memiliki rasa jual untuk wisatawan asing.
Sekian dan terimakasih